4 Aplikasi Kunci Gitar dan Lirik Lengkap untuk Android
Selain tersedia kunci gitar dari tiap petikan lagu yang Anda mainkan, aplikasi-aplikasi ini juga memiliki fitur tambahan dari mulai tersedia lirik dari lagu tersebut, steam senar gitar yang fals, video tutorial, gambar, fitur autoscroll jadi tidak usah scroll layar HP secara manual dan masih banyak lagi.
Setiap aplikasi, mempunyai kelebihannya sendiri. Berikut adalah aplikasi kunci gitar lengkap beserta lirik.
Jika kesusahan, Anda bisa melihat video tutorial yang tersedia di aplikasi.
Selain menyediakan kunci gitar, Ultimate Guitar juga menyediakan alat musik lain, misal Ukulele.
Adapun fitur tambahan namanya adalah Autoscroll. Sembari memetik gitar, Anda tak perlu lagi menggeser layar Anda untuk berubah kunci lagu.
Anda juga bisa mengubah atau menambahkan kunci gitar Anda sendiri.
Anda bisa menemukan berbagai kunci gitar dari lagu-lagu Indonesia. Isinya hanya lagu Indonesia, tidak ada lagu Barat seperti aplikasi-aplikasi sebelumnya yang dominan lagu dari luar negeri.
Selain itu, Anda bisa mengaksesnya secara gratis dan offline. Tersedia pula fitur auto scroll, jadi Anda tak pelru repot-repot melepas gitar untuk mengganti layar.
Ukurannya juga kecil, hanya 3,7 MB serta sudah diunduh oleh lebih dari 1 juta unduhan.
Kelebihan lainnya dari Smart Chords and Tools ini juga cocok digunakan oleh pengguna tangan kidal.
Semuanya gratis, lengkap, adapula liriknya dan cocok untuk digunakan oleh pengguna Android. Segera unduh aplikasi ini di PlayStore.
Kumpulan Aplikasi Kunci Gitar Gratis dengan Lirik
1. Ultimate Guitar: Chord and Tabs
Aplikasi ini sangat laris, telah diunduh oleh lebih dari 1 juta kali. Dengan aplikasi ini, Anda bisa mengetahui kunci-kunci gitar dari sebuah lagu beserta liriknya.Jika kesusahan, Anda bisa melihat video tutorial yang tersedia di aplikasi.
Selain menyediakan kunci gitar, Ultimate Guitar juga menyediakan alat musik lain, misal Ukulele.
2. Guitar Chords and Tabs
Ukuran aplikasi kunci gitar ini sangat kecil. Cuma 6,5 MB saja, di dalamnya Anda bisa bermain sembari membaca lirik lagu tersebut.Adapun fitur tambahan namanya adalah Autoscroll. Sembari memetik gitar, Anda tak perlu lagi menggeser layar Anda untuk berubah kunci lagu.
Anda juga bisa mengubah atau menambahkan kunci gitar Anda sendiri.
3. Kunci Gitar Lagu Lengkap
Anda bisa menemukan berbagai kunci gitar dari lagu-lagu Indonesia. Isinya hanya lagu Indonesia, tidak ada lagu Barat seperti aplikasi-aplikasi sebelumnya yang dominan lagu dari luar negeri.Selain itu, Anda bisa mengaksesnya secara gratis dan offline. Tersedia pula fitur auto scroll, jadi Anda tak pelru repot-repot melepas gitar untuk mengganti layar.
4. Smart Chords and Tools
Fitur yang mereka miliki sangatlah lengkap, ada fitur untuk tuner, metronome, scales, circle of fifth, arpeggios, reverse chord finder, transposer dan masih banyak lagi.Ukurannya juga kecil, hanya 3,7 MB serta sudah diunduh oleh lebih dari 1 juta unduhan.
Kelebihan lainnya dari Smart Chords and Tools ini juga cocok digunakan oleh pengguna tangan kidal.
Semuanya gratis, lengkap, adapula liriknya dan cocok untuk digunakan oleh pengguna Android. Segera unduh aplikasi ini di PlayStore.
Posting Komentar untuk "4 Aplikasi Kunci Gitar dan Lirik Lengkap untuk Android"